Peter Jackson dikenal sebagai sutradara film kelahiran Pukerua Bay, New Zealand, 31 Oktober 1961. Filmnya populernya di antaranya film trilogi Lord of the Rings, KING KONG, PHANTOM (1998), dan lain-lain.
Sementara lewat film Lord of the Rings, ia berhasil meraih penghargaan Oscar untuk sutrdara terbaik. Film yang diangkat dari buku karya J. R. R. Tolkien itu juga berhasil menjadi Best Picture, Best Adapted Screenplay Academy Awards. Selain itu, dari film tersebut, Jackson juga menerima penghargaan dari Academy Award, Golden Globe dan BAFTA.
Sementara terkait kehidupan pribadinya, Jackson adalah suami seorang penulis naskah film, Frances Walsh. Dari perkawinannya ia dikaruniai sepasang anak, masing-masing Billy Jackson (lahir 1995) dan Katie Jackson (lahir 1996).
Daftar Film Yang disutradarai Oleh Peter Jackson:
The Hobbit: There and Back Again (2014)In Production / Awaiting Release | Director |
The Hobbit: An Unexpected Journey (2012)In Production / Awaiting Release | Director |
The Lovely Bones (2009) | Director |
King Kong (2005) | Director |
The Lord of the Rings: The Return of the King (2003) | Director |
The Lord of the Rings: The Two Towers (2002) | Director |
The Lord of the Rings: The Fellowship of the Ring (2001) | Director |
Forgotten Silver (1997) | Director |
The Frighteners (1996) | Director |
Meet the Feebles (1995) |
0 komentar:
Post a Comment